5 Negara dengan Persentase Pengembalian Gelang Coldplay Terendah, Indonesia Nomor 1

Rabu, 22 November 2023 - 17:54 WIB
loading...
5 Negara dengan Persentase...
Angka persentase pengembalian gelang Coldplay di sejumlah negara sudah keluar. Berapa persentase pengembalian gelang di Indonesia? Foto/Aldhi Chandra Setiawan
A A A
JAKARTA - Angka persentase pengembalian gelang Coldplay di sejumlah negara sudah keluar. Saat ini Jakarta menjadi sorotan setelah Coldplay menggelar konser di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Rabu (15/11/2023).

Konser Coldplay semakin menarik dengan cahaya dari Xyloband atau gelang LED yang menyala sesuai dengan irama lagu. Perlu diketahui jika gelang tersebut hanya dipinjamkan kepada penonton konser dan wajib dikembalikan setelah konser selesai.

Ada tiga negara dengan tingkat persentase pengembalian gelang Coldplay tertinggi. Pertama adalah Tokyo, Jepang dengan 97%. Kemudian Copenhagen, Denmark 96%, dan Buenos Aires di Argentina dengan 94%.

Lantas, negara mana saja dengan persentase pengembalian gelang Coldplay terendah? Simak ulasannya berikut ini.

Negara dengan Persentase Pengembalian Gelang Coldplay Terendah


5. Kaohsiung, Taiwan - 93%


Coldplay menggelar konser di kota Kaohsiung, Taiwan pada 11 November 2023. Karena tingginya peminat, konser ditambah menjadi dua hari pada 12 November 2023.



Konser Coldplay di Kaohsiung, Taiwan menduduki peringkat ke-5 negara dengan persentase pengembalian gelang Coldplay terendah. Meski begitu, persentase pengembalian Xylobands di konser ini mencapai 93%.

4. Gothenburg, Swedia - 85%


Selanjutnya adalah konser Coldplay yang digelar di kota Gothenburg, Swedia pada 8 hingga 9 Juli 2023 di Stadion Ullevi. Karena antusias yang tinggi, konser dilanjut hingga 11 dan 12 Juli 2023.

Persentase pengembalian Xylobands di konser Coldplay Gothenburg, Swedia ini menempati urutan keempat dengan persentase terendah. Persentase pengembalian gelang Coldplay di Gothenburg, Swedia mencapai 85%.

3. Amsterdam, Belanda - 82%


Konser Coldplay Music of The Spheres Amsterdam, Belanda digelar selama dua hari berturut turut pada 15-16 Juli 2023 di Johan Cruijff Arena. Tak berhenti sampai di situ, konser dilanjut pada 18- 19 Juli 2023.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1711 seconds (0.1#10.140)